Berikut ini adalah pertanyaan dari thitin217 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Kedudukan dan fungsi PancasilaialahPancasila sebagai pandangan hidup dalam hal memahami realitas kehidupan sebagai salah satu bangsa yang hidup di dunia dan memiliki peradaban serya tujuan bersama
Pembahasan:
Ada beragam jenis fungsi dan kedudukan Pancasila di Indonesia, salah satunya adalah Pancasila sebagai pandangan hidup Bangsa Indonesia.
Pandangan hidup atau way of life, jika dikaitkan dengan kehidupan sehari - hari ialah bagaimana menjalankan kegiatan dan kehidupan berbangsa dan bernegara dengan tetap menggunakan Pancasila sebagai pedoman dalam berbicara, berperilaku, dan berpikir. Penerapan sila - sila Pancasila dalam berkehidupan juga penting dan baik untuk dilakukan. Contohnya saja pengamalan sila ke-2 yang berkaitan dengan kemanusiaan. Dengan berpedoman akan sila ini, maka dapat dikatakan bahwa Pancasila merupakan pandangan hidup dalam berbangsa dan bernegara.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut materi mengenai fungsi dan kedudukan Pancasila pada yomemimo.com/tugas/18545118
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 27 Jun 22