Nilai kekeluargaan pada semboyan silih asah, asih, dan asuh dapat

Berikut ini adalah pertanyaan dari lennyandreas25 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Nilai kekeluargaan pada semboyan silih asah, asih, dan asuh dapat di jumpai dalam masyarakat daeraha. Manado c. Jawa barat
b. Sumatera Selatan d. Nusa tenggara​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

c. Jawa Barat

Penjelasan:

semboyan silih asih, silih asah, silih asuh, tersemat di sebuah dinding, di Kota Bandung. Silih asih sebenarnya diucapkan jadi yang pertama, karena menyayangi, jadi kunci awal. Jadi bagaimana bisa saling membenci dan menyakiti dengan adanya prinsip ini? Yang kedua, masyarakat Sunda saling membimbing dengan silih asah, lalu silih asuh, saling menasehati kepada kebaikan dan kebenaran.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tyatirah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 05 Jun 22