upaya diplomasi bangsa indonesia untuk mempertahankan kemerdekaan adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari gilchrist76361 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Upaya diplomasi bangsa indonesia untuk mempertahankan kemerdekaan adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Diplomasi demi mempertahankan kemerdekaan Indonesia tersebut dilakukan dalam tiga cara, diantaranya :

1. Mencari dukungan negara-negara anggota PBB

2. Membawa masalah Indonesia-Belanda ke hadapan Dewan Keamaanan PBB

3. Berunding secara langsung dengan Belanda

Pembahasan:

Dalam upaya untuk mempertahankan kemerdekaan, Indonesia mempertahankan dengan menggunakan dua cara yaitu dengan kekuatan bersenjata dan strategi diplomasi. Upaya atau strategi Indonesia dalam mempertahankan kemerdekaan juga dilakukan dengan perundingan atau diplomasi.

Diplomasi tersebut dilakukan dalam tiga cara diantaranya :

1. Mencari dukungan negara-negara anggota PBB

2. Membawa masalah Indonesia-Belanda ke hadapan Dewan Keamaanan PBB

3. Berunding secara langsung dengan Belanda

Hasil dari tiga cara tersebut diantaranya mendapat dukungan terhadap kedaulatan Indonesia dari negara negara sahabat seperti Australia, India, dan beberapa negara yang tergabung dalam Liga Arab.

Perundingan yang dilakukan Indonesia dengan Belanda dikenal dengan Perundingan Hooge Veluwe tetapi perundingan tersebut gagal dikarenakan Indonesia menolak usulan Belanda untuk  menjadi negara persemakmuran dan Belanda menolak mengakui Republik Indonesia secara de facto.

Akibat dari kegagalan tersebut dan adanya ketegangan antara Indonesia-Belanda membuat lahir lebih banyak perundingan baru sebagai berikut :

1. Perudingan Linggarjati ialah perundingan antara Belanda-Indonesia yang menghasilkan suatu kesepakatan yang dikenal dengan istilah Perjanjian Linggarjati.

2. Komisi Tiga Negara atau KTN adalah komisi yang dibentuk Dewan Keamanan PBB untuk menjadi penengah konflik antara Indonesia-Belanda, komisi ini beranggotakan tiga negara yaitu Indonesia, Belanda, dan Belgia.

3. Perjanjian Renville ialah perundingan yang dilakukan diatas kapal angkatan laut Amerika Serikat.

4. Perjanjian Roem-Royen dinamakan demikian karena delegasi ini dari Indonesia diketuai oleh Mohammaad Roem dan dari Belanda diketuai Dr. Frederick van Royen.

5. Konferensi Inter Indonesia

6. Konferensi Meja Bundar

7. Penyerahan Kedaulatan

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang materi perjuangan mempertahankan kemerdekaan Indonesia pada yomemimo.com/tugas/6973624

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 06 Aug 22