Tokoh belanda yg terkenal dengan bukunya yg berjudul

Berikut ini adalah pertanyaan dari rakabilqis6 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tokoh belanda yg terkenal dengan bukunya yg berjudul

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Eduard Douwes Dekker

Penjelasan:

Eduard Douwes Dekker, atau yang dikenal pula dengan nama pena Multatuli, adalah penulis Belanda yang terkenal dengan Max Havelaar, novel satirisnya yang berisi kritik atas perlakuan buruk para penjajah terhadap orang-orang pribumi di Hindia Belanda.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh SeramaDinahD dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 11 May 22