jenis bunyi alat musik geso-geso​

Berikut ini adalah pertanyaan dari friskajuliana1607 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jenis bunyi alat musik geso-geso​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Cara memainkannya yaitu digesek. Untuk penggeseknya sendiri terbuat dari serat kayu atau ijuk. Berbeda dengan biola, Geso'-Geso' hanya memiliki satu dawai saja.

Penjelasan:

Salah satu karya seni alat musik tradisional yang unik di Toraja yaitu Geso-geso, alat musik Geso'-geso' merupakan musik tradisional yang bunyinya bersumber dari senar.

semoga bermanfaat

selamat belajar dan semangat

\to \infty} answer_itsmylove291011

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh itsmylove291011 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 30 Jun 22