Berikut ini adalah pertanyaan dari aureldompu11 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Ciri-Ciri Norma Sosial
1. Dibuat dalam aturan tidak tertulis. Ciri-ciri norma sosial ada yang diatur secara tertulis. ...
2. Disepakati bersama. Ciri norma sosial yang kedua, aturan yang dibuat disepakati bersama. ...
3. Ditaati bersama. Norma sosial ditaati bersama. ...
4. Bersifat Berubah-ubah. ...
5. Umum dan Abstrak.
Penjelasan:
Norma sebagai aturan di tengah masyarakat memiliki ciri-ciri sebagai berikut: Norma yang ada biasanya tidak tertulis dan dilakukan sebagai bentuk kebiasaan. Norma yang tercipta di suatu lingkungan masyarakat biasanya merupakan hasil kesepakatan yang dapat diterima dan dijalankan setiap orang.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lisaphang07 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 22 Jan 23