2. HOTS Pada saat ini, kita sudah memasuki era globalisasi.

Berikut ini adalah pertanyaan dari hakamfaiqfajrul pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

2. HOTS Pada saat ini, kita sudah memasuki era globalisasi. Di era globalisasi ini muncul berbagai persoalan, salah satunya adalah mulai terkikisnya identitas atau jati diri bangsa. Hal ini terjadi karena informasi serta paham-paham baru dari berbagai belahan dunia dapat dengan mudah diakses oleh masyarakat Indonesia. Jelaskan peran penting Pancasila dalam mengatasi tantangan tersebut.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pancasila Menjadi sangat penting dalam menghadapi tantangan tersebut karena pancasila merupakan pandangan hidup bangsa kita

Penjelasan:

Adapun bagaimana pancasila berperan penting dalam mengatasi tantangan tersebut yaitu seperti mempererat persatuan dan kesatuan terutama bagi generasi millenial dengan mengadakan event event seperti 17 agustusan, Event Keagamaan yang memerlukan partisipasi anak muda tujuannya untuk menangkal paham baru tadi dan memperkuat apa yang telah ada. Dan dalam menghadapi tantangan tersebut cara paling efektif untuk menangkal nya adalah hanya mengambil apa yang baik dari paham paham baru tersebut dan meninggalkan/menghindari dampak buruk dari paham baru tadi atau yang tidak sesuai dengan kehidupan bermasyarakat kita.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh SalmanAlfarisi21 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 29 Jan 23