15. Semangat kebangsaan dapat ditanam- kan kepada seluruh masyarakat Indonesia

Berikut ini adalah pertanyaan dari suryadarmaali0907 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

15. Semangat kebangsaan dapat ditanam- kan kepada seluruh masyarakat Indonesia dengan cara ....a. mengajarkan kepada rakyat cara- cara berperang
b. menghukum para pemberontak
c. menyampaikan sejarah para pahlawan dalam mempertahankan negara
d. mempersenjatai rakyat dengan senjata modern​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

c. menyampaikan sejarah para pahlawan dalam mempertahankan negara

Penjelasan:

semangat kebangsaan tak hanya mencangkup tentang latihan memegang senjata akan tetapi juga menumbuhkan nasionalisme dalam hal mencintai bangsa dan negara, mengabdi dan rela membela negara tanah air tercinta. menyampaikan sejarah atau histori masa lampau mampu membangkitkan memori perjuangan yang dapat memacu tumbuhnya semangat kebangsaan seluruh masyarakat Indonesia.

Salam kenal ......

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh PasienRumahSakitJiwa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 14 Jun 22