5. Menerima Pancasila sebagai dasar negara yang dibentuk oleh semangat

Berikut ini adalah pertanyaan dari itzkhxvi pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

5. Menerima Pancasila sebagai dasar negara yang dibentuk oleh semangat konsensus para pendirnegara merupakan bagian dari tanggungjawab setiap warga negara Indonesia. Tanggung jawab
tersebut dapat diwujudkan dalam bentuk ...
A. menghafalkan sila-sila Pancasila
B. mengetahui dan memahami isi Pancasila
C. membaca sila-sila Pancasila saat upacara
D. menghayati dan mengamalkan nilai-nilai Pancasila
6. Bacalah cerita berikut!
Agnes seorang pelajar SMP yang selalu berusaha mengatasi masalah sendiri tanpa harus
bergantung kepada orang lain dan selalu berusaha untuk tidak merepotkan orang lain. Sikap
yang demikian merupakan pencerminan karakter profil pelajar Pancasila yaitu ...
C. mandiri
D. kreatif
A. gotong royong
B. bernalar kritis

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D.Menghayati dan mengamalkan nilai-nilai Pancasila , 6. C. Mandiri

Penjelasan:

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mutia33pky dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 22 Nov 22