golongan kelas sedang adalah​

Berikut ini adalah pertanyaan dari yogarr26 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Golongan kelas sedang adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Golongan kelas sedang adalah golongan yang terdiri dari pekerja kantor dan pihak yang punya gaji rata-rata untuk mengikuti arus mode, mereka sering membeli produk populer dan tidak ragu membelanjakan lebih banyak uang untuk pengalaman anak-anaknya dan membimbing mereka menuju pendidikan tinggi.

PEMBAHASAN

Stratifikasi sosial adalah golongan manusia yang ditandai dengan cara hidup dalam kesadaran akan beberapa hak istimewa tertentu.

Sistem pelapisan sosial terjadi melalui dua proses :

  1. Pelapisan sosial yang terjadi dengan sendirinya.
  2. Pelapisan sosial yang sengaja dibentuk untuk mencapai tujuan bersama.

Kriteria dalam penggolongan anggota masyarakat :

  1. Ukuran kekayaan. Digunakan sebagai ukuran penempatan status lapisan seseorang dalam masyarakat.
  2. Ukuran kekuasaan. Seseorang mempunyai wewenang atau kekuasaan akan berada pada lapisan sosial yang lebih tinggi dalam kelompoknya.
  3. Ukuran kehormatan. Terdapat pada masyarakat tradisional, orang - orang yang hidupnya disegani atau dihargai oleh anggota kelompoknya di masyarakat menempati lapisan atas,
  4. Ukuran ilmu pengetahuan. Didasarkan pada perbedaan penguasaan ilmu pengetahuan.

Macam macam sistem pelapisan sosial :

  1. Pelapisan sosial tertutup. Tidak memungkinkan warga masyarakat berpindah dari status sosial yang satu ke status sosial lainnya seperti jenis kelamin, kasta, dan kebangsawanan.
  2. Pelapisan sosial terbuka. Membuka kesempatan warganya melakukan perpindahan antarstatus sosial. Biasa terjadi pada masyarakat modern yang ditentukan oleh kecakapan pribadinya.
  3. Pelapisan campuran. Pelapisan sosial yang membatasi kemungkinan berpindahnya lapisan pada bidang tertentu dan membiarkan melakukan perpindahan lapisan pada bidang lain.

PELAJARI LEBIH LANJUT

  1. Jelaskan perbedaan golongan dalam kelas tinggi kelas sedang dan kelas rendah​ : yomemimo.com/tugas/48863723
  2. Apa yang dimaksud golongan sosial : yomemimo.com/tugas/5424190
  3. Macam - macam golongan sosial : yomemimo.com/tugas/37553463

DETAIL JAWABAN

Mapel : IPS

Kelas : IX

Bab : Golongan sosial

Kode kategorisasi : -

Kata kunci : Golongan kelas sedang

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 27 Apr 22