Berikut ini adalah pertanyaan dari chitaalvi41 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
3.mengapa kegiatan wirausaha dapat disebut sebagai pilar negara?
4.sebutkan kota2 yg menjadi sentra batik di indonesia!
5.sebutkan peran wirausaha dalam perekonomian suatu negara
tolong kakak2
bsk dikumpul
ntar aku tandai jawaban tercerdas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Jawaban no 1:
•Terdapat adanya sebuah keberanian dalam melakukan pengambilan daripada keputusan dan resiko
•Memiliki kemampuan daya kreativitas dan inovasi yang tinggi.
•Memiliki kemampuan berfikir waktu jangka panjang bagi masa depan.
•Memiliki sebuah jiwa kepemimpinan.
•Memiliki semangat yang besar.
Jawaban no 2:
•Membuka Lapangan Kerja bagi Orang Lain
•Belajar dari Kegagalan
•Mengenal Selera Masa Kini.
Jawaban no 3:
Karena dengan membangun usaha sendiri bisa mengurangi jumlah pengangguran di Indonesia
Jawaban no 4:
•Kampoeng Batik Laweyan, Solo, Jawa Tengah.
•Kampung Batik Kauman, Solo, Jawa Tengah.
•Kampung Batik Giriloyo, Yogyakarta.
•Batik Trusmi, Cirebon, Jawa Barat.
•Kampung Batik Palbatu, Tebet, Jakarta Selatan.
•Sentra Batik Madura, Bangkalan, Madura, Jawa Timur.
Jawaban no 5:
•Mengurangi pengangguran
•meningkatkan pendapatan masyarakat
•meningkatkan produktivitas nasional
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ifahanag dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 21 Jun 22