Tuliskan nama pahlawan berserta asal daerah nya tgl lahir dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari dzikrullohazra821 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tuliskan nama pahlawan berserta asal daerah nya tgl lahir dan wafat nya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

  • Jenderal Sudirman (Jawa Tengah)

Lahir : Purbolinggo, 24 Januari 1916

Wafat : Magelang 29 Januari 1950

  • Jenderal Urip Sumoharjo (Purworejo)

Lahir : Purworejo, 23 Februari 1893

Wafat : Yogyakarta, 17 Januari 1948

  • Wage Rudolf Supratman (Purworejo)

Lahir : Jawa Tengah, 19 Maret 1903

Wafat : Surabaya, 17 Agustus 1938

  • Kapitan Patimura (Ambon)

Lahir : Ambon, 1783

Wafat : Ambon, 16 Desember 1817

  • Sultan Hasanudin (Makasar)

Lahir : Makasar, 1613

Wafat : Makasar, 12 Juni 1670

  • Ki Hajar Dewantara (Yogyakarta)

Lahir : Yogyakarta, 2 Mei 1889

Wafat : Yogyakarta, 28 April 1959

  • Teuku Umar (Aceh)

Lahir : Meulaboh (Aceh), 1854

Wafat : Meulaboh, 11 Juni 1899

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh grygorius127 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 08 May 22