Bagaimana cara Anda mengidentifikasi area yang perlu di tingkatkan/dikembangkan?

Berikut ini adalah pertanyaan dari dikigunawandiki2348 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bagaimana cara Anda mengidentifikasi area yang perlu di tingkatkan/dikembangkan?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Cara dalam identifikasi area yang harus dilakukan adalah melaksanakan survei kepada siswa. Selainnya mampu juga dilaksanakan dengan merefleksikan diri atas hasil penilaian serta ujian siswa.

Pembahasan:

Tentu saja, sebagai seorang guru anda membutuhkan kemampuan dan kualitasnya yang mumpuni. Hal ini diperlukan dalam hal ini untuk memenuhi peran dan kewajibannya dalam melatih satu atau lebih siswa. Guru yang berkualitas juga dapat mendukung lahirnya individu-individu yang berkualitas. Demikian pula, guru yang kurang mampu dapat mendorong siswa menjadi  kurang mampu. Pendidik dan guru dapat menyelidiki tentang dirinya sebagai guru, apakah metode pembelajarannya baik, apakah pelajarannya menarik, dan apakah siswa dapat memahami pelajaran dan penjelasannya dengan baik.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut materi tentang identifikasi area: yomemimo.com/tugas/51403327

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh grahatama dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 10 Sep 22