Perbandingan konstitusi pada masa Orde Baru dengan masa Reformasi​

Berikut ini adalah pertanyaan dari reyymoon pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Perbandingan konstitusi pada masa Orde Baru dengan masa Reformasi​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:Reformasi konstitusi dipandang merupakan kebutuhan dan agenda yang harus dilakukan karena UUD 1945 sebelum perubahan dinilai tidak cukup untuk mengatur dan mengarahkan penyelenggaraan negara sesuai harapan rakyat, terbentuknya good governance, serta mendukung penegakan demokrasi dan hak asasi manusia.

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jukihomi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 08 Nov 22