Berikut ini adalah pertanyaan dari Qres7717 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Perumusan Presiden AS ke 32 tentang kebebasan terkait hak asasi mencerminkan sikap perubahan dalam alam pikir manusia bahwa hak politik yang ada pada dirinya tidak cukup untuk menciptakan kebahagiaan pada dirinya.
Hal itu disebabkan karena kebutuhan manusia yang paling pokok adalah kebutuhan sandang dan juga pangan yang tidak dapat dipenuhi. Maka hal tersebut menjelaskan bahwa hak manusia juga mencakup hak dalam bidang ekonomi, bidang sosial dan juga budaya.
Pembahasan:
Hak asasi manusia adalah hak yang sudah melekat pada manusia yang bersifat kodratif dan juga fundamental. Setiap manusia memiliki hak atas kebebasan dalam mempunyai serta mengeluarkan pendapat, memiliki hak dalam menyampikan infromasi dan juga hasil dari suatu pemikiran.
Ide yang terdapat dalam pidato Presiden AS ke 32 Franklin Delano Roosevelt tentang 4 kebebasan terkit hak asasi itu merupakan suatu prinsip dasar yang berkembang menjadi Piagam Atlantik dan diadopsi oleh PBB pada tahun 1948 dalam deklarasi universal hak asasi manusia.
Pelajari lebih lanjut
Penjelasan tentang Hak Asasi Manusia
#Belajarbersamabrainly
#SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh resitaana95 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 03 Aug 22