apa pentingnya sikap positif terhadap pokok pokok pikiran pembukaan UUD

Berikut ini adalah pertanyaan dari chorry140721 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

apa pentingnya sikap positif terhadap pokok pokok pikiran pembukaan UUD tahun 1945 dalam berperan mencegah munculnya permasalahan SARA?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Arti penting sikap positif atas pokok-pokok Pembukaan UUD 1945 dalam perannya mencegah munculnya permasalahan SARA adalah mendorong terciptanya persatuan dan kesatuan, toleransi dan tenggang rasa. Hal ini karena dalam Pembukaan UUD 1945 terkandung pokok pikiran seperti persatuan, Ketuhanan Yang Maha Esa, keadilan sosial, kerakyatan dan kemanusiaan.

Pembahasan

Jika seseorang bersikap positif terhadap Pembukaan UUD 1945 maka ia akan melaksanakan semua pokok pikiran yang ada di dalamnya. Salah satu pokok pikirannya adalah persatuan dan kemanusiaan. Persatuan mengandung arti semangat kebangsaan dan persaudaraan di atas segala perbedaan yang ada termasuk SARA (suku, agama, ras dan antargolongan).

Pelajari Lebih Lanjut

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh varlord dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 18 Dec 22