Analisis bagaimanakah pembangunan sistem politik berdasarkan UUD 1945 !

Berikut ini adalah pertanyaan dari hafizyusri5407 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Analisis bagaimanakah pembangunan sistem politik berdasarkan UUD 1945 !

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pembangunan sistem politik merupakan suatu kajian dalam ilmu politik yang bertujuan untuk mengkaji dan memahami perubahan sosial politik yang terjadi di negara berkembang agar dapat menemukan solusi atau bentuk pembaharuan sistem yang lebih baik. Jika mengacu pada UUD 1945, Indonesia memiliki sistem politikyang berbentukdemokrasi.

Pembahasan:

Pembangunan sistem politik merupakan suatu kajian dalam ilmu politik yang bertujuan untuk mengkaji dan memahami perubahan sosial politik yang terjadi di negara berkembang agar dapat menemukan solusi atau bentuk pembaharuan sistem yang lebih baik.

Indonesia merupakan salah satu negara berkembang yang menganut sistem politik berbentuk demokrasi. Demokrasi merupakan suatu kebijakan yang menyatakan bahwasannya seluruh warga negara Indonesia memiliki hak yang sama dalam proses pengambilan keputusan yang berkaitan dengan kelangsungan hidup bangsa Indonesia.

Usaha para pemerintah dalam rangka membangun sistem politik agar sesuai dengan sistem demokrasi yang sesungguhnya terus diupayakan, sekalipun banyak sekali kendala dan tantangan namun tak membuat bangsa Indonesia meninggalkan sistem demokrasi secara cuma-cuma.

Pelajari Lebih Lanjut

Pelajari lebih lanjut mengenai materi sistem politik Indonesia pada link dibawah ini

yomemimo.com/tugas/2601383

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arinichoir dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Sep 22