Tolong bantu jawab kk​

Berikut ini adalah pertanyaan dari masterbrainly5 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tolong bantu jawab kk​
Tolong bantu jawab kk​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

4. Hakikat dari Wa - Nus adalah cara pandang tentang "keutuhan nusantara."

5. Aspek trigatra dalam Wa - Nus adalah tiga aspek yang terjadi secara alamiah, yaitu:

  • Geografi
  • Demografi
  • SDA

Pembahasan

4. Wa - Nus adalahsingkatan dariWawasan Nusantara yang memiliki hakekat berupa cara pandang dengan menyeluruh tentang keutuhan nusantara demi kepentingan bersama secara nasional.

5. Trigatra adalah tiga aspek yang secara alami menjadi potensi dan modal untuk bangsa Indonesia demi melaksanakan pembangunan negara.

  • Aspek pertama yang berkaitan dengan letak, yaitu secara geografis.
  • Aspek kedua yang berkaitan dengan bentuknya, yaitu secara demografis.
  • dan aspek ketiga, yaitu SDA atau Sumber Daya Alam yang berkaitan dengan keadaan dan kekayaan alam Indonesia.

Oleh sebab itu, ketiga aspek tersebut harus dikelola dengan baik dan benar.

Pelajari lebih lanjut

Letak Indonesia secara geografis dan potensi SDA yomemimo.com/tugas/45036395

Detail jawaban

  • Kelas: 10
  • Mapel: PPKn
  • Materi: Wawasan Nusantara
  • Kode: 10.9

Kata kunci: Wanus, Hakekat Nusantara, Trigatra

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh LearnWithCicih23 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 17 Aug 22