Sifat perjuangan bangsa Indonesia mencapai kemerdekaan awalnya bersifat Kedaerahan, kemudian

Berikut ini adalah pertanyaan dari xzchk1923 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sifat perjuangan bangsa Indonesia mencapai kemerdekaan awalnya bersifat Kedaerahan, kemudian arah perjuangan berubah strategi dengan …… *A.Gerilya
B.Mengutamakan organisasi dan bersifat Nasional
C.Pecah belah
D. Merebut persenjataan penjajah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A.Gerilya

Penjelasan:

gerilya merupakan taktik peperangan yang dilakukan dengan cara menipu, mengelabui, dan menyerang secara tiba-tiba dan mengandalkan kecepatan untuk menghilang tanpa sempat dibalas oleh musuh

Gerilya yang dilakukan pasukan Indonesia merupakan strategi perang untuk memecah konsentrasi pasukan Belanda. Kondisi itu membuat pasukan Belanda kewalahan, apalagi penyerangan dilakukan secara tiba-tiba dan cepat. Adanya taktik ini membuat TNI dan rakyat yang bersatu berhasil menguasai keadaan dan medan pertempuran.

pelajari lebih lanjut

yomemimo.com/tugas/723318 pengertian gerliya

detail jawaban :

  • mapel : ppkn / sejarah
  • kls : 10 - 12 SMA
  • kata kunci : pengertian gerilya
  • kode :  -
  • jwbn : asya291006

Jawaban:A.GerilyaPenjelasan:gerilya merupakan taktik peperangan yang dilakukan dengan cara menipu, mengelabui, dan menyerang secara tiba-tiba dan mengandalkan kecepatan untuk menghilang tanpa sempat dibalas oleh musuhGerilya yang dilakukan pasukan Indonesia merupakan strategi perang untuk memecah konsentrasi pasukan Belanda. Kondisi itu membuat pasukan Belanda kewalahan, apalagi penyerangan dilakukan secara tiba-tiba dan cepat. Adanya taktik ini membuat TNI dan rakyat yang bersatu berhasil menguasai keadaan dan medan pertempuran.pelajari lebih lanjut https://brainly.co.id/tugas/723318 pengertian gerliyadetail jawaban :mapel : ppkn / sejarahkls : 10 - 12 SMA kata kunci : pengertian gerilyakode :  -jwbn : asya291006

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh asya291006 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 02 Sep 22