Berikut ini adalah pertanyaan dari fijulian1776 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
– Akan terjadi kekacauan dalam aktivitas yang dilakukan
– Tidak dapat mencapai tujuan yang diinginkan
– Mudah terjadi konflik
– Organisasi yang dibuat / dipimpin akan mengalami kemunduran
Pembahasan:
Pemimpin adalah orang yang ditunjuk untuk memimpin dan mempersatukan kelopak dalam sebuah organisasi. Pemimpin ada dibagian paling atas dalam struktur organisasi. Pemimpin inilah yang mengendalikan anggotanya. Pemimpin harus mampu menyatukan seluruh anggotanya. Semua dapat bekerja sama untuk mencapai tujuan yang diharapkan. Selain itu, pemimpin harus mampu menyelesaikan permasalahan yang dihadapi oleh anggotanya.
Sikap-sikap yang harus dimiliki oleh pemimpin yang baik:
- Jujur dalam kepemimpinannya
- Mampu bersikap tegas jika ada anggotanya melakukan tindakan tidak disiplin
- Bertanggungjawab terhadap kesejahteraan anggota yang dipimpinnya
- Mampu bersikap tenang meskipun berada di bawah tekanan
- Mampu mengarahkan anggota untuk mencapai tujuan bersama
- Mau menerima kritik dan saran dari anggota yang dipimpinnya
- Mampu menerapkan nilai nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari sehingga menjadi teladan yang baik bagi anggotanya
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh freyawillona dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 06 Jul 22