Berikut ini adalah pertanyaan dari Xucklor5559 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban :
Ancaman Ideologi
Penjelasan :
Komunisme dan Liberalisme adalah ideologi yang sangat jauh berbeda dari berbagai aspek seperti, hak asasi manusia, kebebasan ekonomi, demokrasi, dll.
Jika dilihat berdasarkan perspektif sejarah Indonesia berhasil menjadi negara yang tidak mengikuti salah satu belah pihak hegemoni pada saat Perang Dingin, antara A.S dan Uni Soviet dalam kontestasi ideologi. Namun walaupun Perang Dingin sudah berakhir, Ideologi tersebut belum punah dan tetap menjadi ancaman bagi Republik Indonesia
Jadikan Jawaban Terbaik Ya
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh herberteant27 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 04 Jul 22