Berikut ini adalah pertanyaan dari yankawaii02 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
sebutkan 10 contoh sikap belum taat atau sadar hukum dan penyebab belum tercipta sadar hukum pliss jgn ngasal
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban: Pelanggaran hukum merupakan bentuk ketidakpatuhan terhadap hukum. Penyebab ketidakpatuhan terhadap hukum :
Pelanggaran hukum oleh si pelanggar sudah dianggap sebagai kebiasaan. Hukum yang berlaku sudah tidak sesuai lagi dengan tuntutan kehidupan. Contohnya :
- mangkir dari tugas ronda malam;
- tidak mengikuti kerja bakti dengan alasan yang tidak jelas;
- main hakim sendiri;
- mengonsumsi obat-obat terlarang;
- melakukan tindakan diskriminasi kepada orang lain;
- melakukan perjudian; dan
- membuang sampah sembarangan.
- Tidak memiliki KTP;
- Tidak mematuhi rambu-rambu lalu lintas;
- Melakukan tidak pidana seperti pembunuhan, perampokan, dan sebagainya;
- Melakukan aksi teror terhadap alat-alat kelengkapan Negara;
- Tidak berpartisipasi pada kegiatan pemilihan umum; dan
- Merusak fasilitas negara dengan sengaja.
Penjelasan: jumankera.com
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh idgurumuda dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 17 Dec 22