Pancasila dalam ketetapan mprs nomor xx atau mprs tahun 1966

Berikut ini adalah pertanyaan dari katharina6901 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Pancasila dalam ketetapan mprs nomor xx atau mprs tahun 1966 dikatakan sebagai cita-cita moral luhur yang meliputi suasana kejiwaan serta watak dari bangsa indonesia pernyataan tersebut mengandung pengertian bahwa... a nilai-nilai yang ada dalam pancasila merupakan hasil cipta karsa dan karya asli bangsa indonesia sehingga harapan yang ada dalam pancasila merupakan harapan seluruh bangsa indonesia b. kehidupan masyarakat indonesia sepenuhnya ditentukan oleh nilai-nilai pancasila sehingga baik buruknya kehidupan masyarakat akan berdampak pada eksistensi pancasila c. pancasila menjadi dasar bagi negara indonesia untuk mengajak bangsa-bangsa lain mengikuti dan mematuhi nilai-nilai asli bangsa indonesia agar kehidupan lebih baik d. cita-cita luhur bangsa indonesia ialah membumikan pancasila di seluruh dunia sehingga semua bangsa bisa hidup sesuai nilai-nilai pancasila tolong di jawab yhaa :))​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A. nilai-nilai yang ada dalam pancasila merupakan hasil cipta karsa dan karya asli bangsa indonesia sehingga harapan yang ada dalam pancasila merupakan harapan seluruh bangsa indonesia

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Syiddatulmuhibbah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 22 Dec 22