1. apa Kontribusi Perjuangan Gusti Sulung Lelanang untuk rakyat Kal-Bar 2.

Berikut ini adalah pertanyaan dari guest431241 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. apa Kontribusi Perjuangan Gusti Sulung Lelanang untuk rakyat Kal-Bar2. apa Kontribusi Perjuangan Gusti Sulung Lelanang untuk Indonesia

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Perjuangan Gusti Sulung Lelanang bagi rakyat Kalimantan Barat sebagai pejuang yaitu ingin mengusir penjajahan Belanda di Kalimantan Barat dan memiliki keinginan untuk membebaskan masyarakat Kalimantan Barat dari penjajahan. Gusti Sulung Lelanang juga berjuang dalam kemerdekaan Indonesia melalui Kongres Sumpah Pemuda.

Pembahasan

Kalimantan Barat mempunyai seorang pejuang yang terkenal bernama Gusti Sulung Lelanang lebih tepatnya dari daerah Ngabang. Karena keinginannya mengusir penjajahan di Kalimantan Barat, penjajah Belanda ingin sekali melenyapkan Gusti Sulung Lelanang dan diasingkan ke Boven Digoel. Akibat dipukuli oleh polisi, pendengarannya menghilang, kondisi tersebut dia alami sampai dia menghembuskan nafas terakhirnya. Dari tahun 1926 sampai tahun 1939 Gusti Sulung Lelanang berada di Boven Digoel sampai hari perang dunia kedua. Borneo Tanahku Sayang adalah buku karya dari Gusti Sulung Lelanang sebagai bentuk perjuangannya selama hidup.

Pelajari Lebih Lanjut

Materi tentang tokoh yang diasingkan ke Boven Digoel, pada yomemimo.com/tugas/9955933

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RezaPrabowo dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 11 Jul 22