Berikut ini adalah pertanyaan dari Melonynsky pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
No.1 provinsi Nanggroe Aceh Darussalam
ALASANNYA :
provinsi ini ditetapkan sebagai Otonomi Daerah Khusus dengan alasan memiliki ketaatan dengan hukum Islam yang sangat kental hingga disebut sebut negara Serambi Mekah karena selain sebagian masyarakatnya yang beragama Islam penerapan hukum Islam juga sangat kental.
No.2 provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta
ALASANNYA :
Provinsi DKI Jakarta diberikan otonomi khusus dikarenakan posisinya sebagai Kota Perindustrian terbesar di Indonesia dan juga sudah puluhan tahun menjadi ibu kota negara Indonesia sehingga memiliki fasilitas kenegaraan yang terlengkap di Indonesia
No.3 Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta
ALASANNYA :
provinsi Yogyakarta ini adalah salah satunya kerajaan di masa lampau yang dengan sukarela bergabung dengan pemerintah Indonesia provinsi ini juga dikenal dair khasamah kebudayaan yang masih sangat kaya provinsi Yogyakarta ini juga memiliki otonomi khusus di mana pemerintahannya provinsinya adalah otoritas Keraton Yogyakarta
No.4 Provinsi Papua Barat
ALASANNYA :
Provinsi Papua Barat diberikan otonomi khusus dengan adanya ciri khas yang berupa adanya mrp majelis rakyat Papua yang dipergunakan untuk menampung saran dari masyarakat Papua dari tingkat kecamatan kabupaten hingga provinsi
#Otonomi khusus ada berapa?
Keempat daerah otonomi khusus yang sudah berdiri itu adalah DKI Jakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta, Nanggroe Aceh Darussalam, serta daerah otonomi khusus Papua dan Papua Barat.
#JADI SETAU SAYA ADA 4 DOANG BUKAN LIMA
Penjelasan:
#semoga bermanfaat and di follow juga ya kak
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kristiansenvanms1234 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 06 Jul 22