Berikut ini adalah pertanyaan dari mama4981 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Menghormati teman yang sedang menjalankan ibadah sesuai agamanya merupakan pengamalan Pancasila sila ke pertama.
PEMBAHASAN
Pancasila merupakan dasar negara Indonesia sekaligus sebagai pedoman hidup bangsa, yang artinya bahwa segala aktivitas yang dilakukan oleh warga Indonesia harus sesuai dengan nilai-nilai yang terkandung dalam sila Pancasila. Salah satunya adalah sila pertama Pancasila.
Sila pertama Pancasila memiliki makna mengenai agama dan kepercayaan yang ada di Indonesia. Sila pertama Pancasila mengajarkan kita untuk selalu menghormati dan menghargai perbedaan agama yang ada, sehingga kita tidak boleh menganggu teman yang sedang menjalankan ibadah sesuai agamanya atau memaksa suatu agama untuk memeluk agama yang kita anut.
Contoh penerapan sila pertama pancasila dalam kehidupan sehari-hari antara lain sebagai berikut :
- Menghormati dan menghargai agama lain.
- Beribadah dengan rajin.
- Berdoa sebelum melakukan segala aktivitas.
- Tidak mengganggu orang lain yang sedang beribadah.
- Dan lain-lain.
PELAJARI LEBIH LANJUT
Tekan link dibawah ini untuk menyimak materi serupa :
- Manfaat penerapan Pancasila, disimak di : yomemimo.com/tugas/3433989
- Akibat jika kita tidak menerapkan nilai-nilai Pancasila, disimak di : yomemimo.com/tugas/30669979
- Contoh penerapan sila kedua Pancasila, disimak di : yomemimo.com/tugas/31726524
DETAIL JAWABAN
Mata pelajaran : PPKn
Kelas : 10 SMA
Materi : Bab 4 - Pancasila dan UUD Negara RI Tahun 1945
Kode kategorisasi : 10.9.4
Kata kunci : Pancasila, nilai sila pertama Pancasila, pengamalan sila pertama Pancasila
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh unknown dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 03 Aug 22