jelaskan cara mempertahankan NKRI yang dilakukan seorang pelajar untuk masa

Berikut ini adalah pertanyaan dari chintakiranakwenti pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

jelaskan cara mempertahankan NKRI yang dilakukan seorang pelajar untuk masa sekarang dan untuk masa depan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Cara pelajar mempertahankan NKRI di masa sekarang dan untuk masa depan:

- menjaga serta meningkatkan kualitas agama masing masing

- selalu mengingat Allah supaya selalu terjaga dari dosa

- belajar dengan giat

- tumbuhkan semangat nasionalisme dan patriotisme dalam mengejar cita-cita

- saling bekerja sama sesama pelajar (tidak termasuk menyontek)

- menghormati serta mendengarkan nasehat guru

Suohoi35

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Sukhoi35 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 05 Oct 22