6. Dibawah ini adalah dampak negatif jika tidak adanya pemahaman

Berikut ini adalah pertanyaan dari intanmayang301 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

6. Dibawah ini adalah dampak negatif jika tidak adanya pemahaman dalam keberagaman dalam masyarakat Indonesia, yaitu .... a)perbedaan dijadikan sebagai alasan disintegrasi bangsa b)konflik dan perpecahan yang ditimbulkan karena kesukuan c)pemahaman bahwa budaya satu lebih baik dari yang lain d)pemahaman terhadap perbedaan sebagai sebuah anugrah7. Perilaku yang dapat dilakukan untuk menyikapi keberadaan ras dan suku di Indonesia a)memandangan rendah ras orang lain b)mengutamakan kepentingan negara daripada kepentingan suku, agama, ras masing- masing c)menonjolkan perbedaan suku, agama, ras d)bersikap bahwa setiap ras memiliki harkat dan martabat

8. Dibawah ini adalah sikap yang menunjukkan menghargai keberagaman suku, agama, ra dan antargolongan dalam bingkai Bhinneka Tunggal Ika, KECUALI : a)menghormati perbedaan ras b)menghargai keberagaman suku c)memilih teman sesuai dengan kepentingan d)toleran terhadap keberagaman agama

9. Semboyan Bhinneka Tunggal Ika menjadi sangat penting ditengah keberagaman masyarakat untuk dipahami, dihayati dan dilaksanakan nilai-nilainya. Hal tersebut untuk mewujudkan kehidupan masyarakat yang... a)selaras, serasi, seimbang b)kuat, mampu, merdeka c)maju, bebas, kuat d)selaras, merdeka, maju

10. Apabila golongan-golongan yang berbeda agama dalam masyarakat dapat saling mengenal dan berkomunikasi dengan baik maka dalam masyarakat akan muncul a)integrasi b)interaksi sosial c)konflik d)sosialisasi e)rekonsiliasi


bmtiin dong kak soalnya mau dikumpulkan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

6.c

7.b

8.c

9.a

10.b

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh almaviqyagmailcom dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 27 Jun 22