jelaskan perbedaan dan contoh ancaman terhadap negara di bidang militer

Berikut ini adalah pertanyaan dari Rama9286 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan perbedaan dan contoh ancaman terhadap negara di bidang militer dan non militer

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

- Ancaman militer adalah sebuah bentuk kekangan untuk menguasai sebuah tempat wilayah atau sebuah negara dengan ancaman kekerasan fisik, senjata, bom, kekacauan dll.

Ancaman militer adalah sebuah bentuk kekangan untuk menguasai sebuah tempat wilayah atau sebuah negara dengan ancaman kekerasan fisik, senjata, bom, kekacauan dll. Contoh : ancaman militer saat indonesia mencoba merebut irian jaya dari tangan penjajah ( Belanda).

- Ancamannya non militer adalah berbagai bentuk cara untuk merebut wilayah atau negara tanpa melalui kekerasan fisik, senjata, bom dll. melainkan mempengaruhi masyarakat sekitar.

Ancamannya non militer adalah berbagai bentuk cara untuk merebut wilayah atau negara tanpa melalui kekerasan fisik, senjata, bom dll. melainkan mempengaruhi masyarakat sekitar. Contoh : pengerukan hasil bumi yg nantinya di kirim ke negaranya, pengedara narkoba untuk merusak generasi muda, seks bebas untuk merusak masa depan korbannya dll.

Penjelasan:

Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rifaputrixipa1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 14 Sep 22