Apakah yang kalian pelajari, ketahui, dan fahami tentang matakuliah kurikulum?

Berikut ini adalah pertanyaan dari fahri2325 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apakah yang kalian pelajari, ketahui, dan fahami tentang matakuliah kurikulum? jelaskan dengan baik dan benar !

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Matakuliah kurikulum merupakan suatu matakuliah yang diberikan kepada mahasiswa program studi bidang pendidikan. Mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan bekal kepada mahasiswa calon guru dan tenaga kependidikan tentang kurikulum dan pembelajaran. Isi dari mata kuliah kurikulum meliputi:

  • Hakikat kurikulum (kedudukan, pengertian, fungsi, dan peranan kurikulum)
  • Komponen-komponen kurikulum
  • Landasan-landasan pengembangan kurikulum
  • Prinsip-prinsip pengembangan kurikulum
  • Pendekatan dan model kurikulum; evaluasi dan inovasi kurikulum;
  • Hakikat belajar dan pembelajaran
  • Komponen-komponen pembelajaran
  • Prinsip-prinsip belajar dan pembelajaran
  • Model pembelajaran
  • Inovasi dalam pelaksanaan pembelajaran

Pembahasan

Matakuliah kurikulum bertujuan untuk membentuk tenaga profesional guru dan tenaga kependidikan yang memahami hakikat kurikulum dengan baik. Tenaga pengajar untuk matakuliah kurikulum adalah dosen yang memiliki kualifikasi minimal dan pernah mengambil program studi sarjana atau magister tentang kurikulum.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang kurikulum pada yomemimo.com/tugas/3777707

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 27 Nov 22