Peta jalur penerbangan dunia dan peta persebaran flora dan fauna

Berikut ini adalah pertanyaan dari shohibulahmad188 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Peta jalur penerbangan dunia dan peta persebaran flora dan fauna termasuk jenis peta​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Peta khusus/tematik yaitu peta yang menggambarkan suatu kenampakan alam tertentu yang ada di permukaan bumu. Contohnya peta jalur penerbangan, peta penyebaran sentra usaha suatu produk perkebunan, persebaran barang tambang, peta persebaran flora dan fauna, peta cuaca dan iklim suatu daerah, dan sebagainya

Penjelasan:

jangan lupa bintang nya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh defisah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 29 Nov 22