1.  Apa yang dimaksud Indonesia Emas 2045? 2. Apa saja faktor

Berikut ini adalah pertanyaan dari ihatedoinghomeworks pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1.  Apa yang dimaksud IndonesiaEmas 2045?
2. Apa saja faktor yang dapat menghambat pencapaian Indonesia Emas 2045?
3. Apa saja yang dapat mewujudkan Indonesia Emas tersebut?

Yang bisa jawab dapat lebih dari 10 poin

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1= Indonesia akan mengalami usia emas pada tahun 2045.

2= pemerintah yang korupsi, menghilang ya rasa nasionalisme dari warga negara, kekayaan alam yg diambil pihak asing.

3= kualitas manusia, ketersediaan infrastruktur, kualitas kelembagaan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nadjanoor dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 11 Jun 23