Yudi dan Dedi sering terlibat perdebatan mengenai ajaran agama. Perdebatan

Berikut ini adalah pertanyaan dari johneunike22 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Yudi dan Dedi sering terlibat perdebatan mengenai ajaran agama. Perdebatan keduanya biasanya dilakukan ketika berkumpul mengerjakan tugas. Akibatnya, teman-teman yang lain merasa terganggu. Hubungan Yudi dan Dedi juga tampak makin renggang. Melihat kondisi tersebut, Tri mengajak keduanya untuk berdiskusi. Tri mengatakan bahwa perbedaan itu adalah kenyataan yang tidak bisa kita ditolak, termasuk perbedaan agama. Namun meski berbeda, inti dari tiap agama adalah mewujudkan kebaikan. Jika semua mengarah pada kebaikan, mengapa kita tidak bekerja sama untuk mewujudkan kebaikan, dan malah mempersoalkan perbedaan? Sejak itu, Yudi dan Dedi tidak pernah berdebat. Keduanya justru makin akrab, termasuk dengan teman kelas yang lain.Pada lustrasi tersebut, prinsip Bhinneka Tunggal Ika yang sesuai dengan sikap Tri adalah . . . .

A. Inklusif
B. Eksklusif
C. Toleransi
D. Konvergen​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Jawabannya A. Inklusif

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh penolong12094 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 02 May 23