cara adaptasi dan tujuan adaptasi hidrofit?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari rijarijl3d pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Cara adaptasi dan tujuan adaptasi hidrofit?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Untuk beradaptasi hidup di lingkungan perairan, tumbuhan hidrofit melakukan beberapa cara, yaitu terendam sebagian dalam air, terendam dalam air, dan terendam seluruhnya dalam air. Tumbuhan hidrofit mengandalkan nutrisi dari air untuk bisa bertahan hidup

hidrofit adalah adaptasi tumbuhan yang hidup di lingkungan basah atau bahkan terendam air secara terus-menerus. Tumbuhan hidrofit beradaptasi dengan cara mengembangkan tubuh yang anti air dan bakteri sehingga tidak mengalami pembusukan meski terus-menerus terendam.

maaf kalo salah:-)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh izamzami1818 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 23 Nov 22