Apa alasan sila pertama pancasila dalam piagam jakarta dirubah

Berikut ini adalah pertanyaan dari Rezaaldi6591 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa alasan sila pertama pancasila dalam piagam jakarta dirubah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Beberapa tokoh perwakilan dari Indonesia Timur menyatakan keberatan dengan sila pertama dalam rumusan tersebut. Pasalnya, rakyat Indonesia tidak hanya berasal dari kalangan muslim saja. Hal itulah yang menjadi salah satu latar belakang perubahan rumusan sila pertama menjadi "Ketuhanan Yang Maha Esa".

Penjelasan:

Semoga membantu :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh syahidmalik03 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 01 Jun 22