Sebutkan 4 (empat) contoh sikap toleran terhadap keberagaman golongan atau

Berikut ini adalah pertanyaan dari adydiyan2 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan 4 (empat) contoh sikap toleran terhadap keberagaman golongan atau masyarakat di indonesia?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Tetap saling membantu kepada semua orang yang membutuhkan tanpa melihat latar belakang suku. Menghargai kebudayaan suku lain. Tidak menjadikan kebudayaan suku lain sebagai bahan gurauan. Memperlakukan semua orang dengan cara yang sama tanpa memandang latar belakang suku.

Penjelasan:

Semoga membantu dan jangan lupa follow ya and jadikan yang tercerdas okehh

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh naffaismatul13 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 08 Jun 23