Berikan contoh sikap pemimpin yang sesuai Pancasila sila ke 2

Berikut ini adalah pertanyaan dari Sapuano7261 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Berikan contoh sikap pemimpin yang sesuai Pancasila sila ke 2

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Contoh sikap pemimpin yang sesuai Pancasila sila ke-2 yaitu:

Bersikap adil kepada semua orang yang dipimpin atau rakyatnya contohnya memberikan pelayanan terbaik tanpa memandang latar belakang rakyatnya.

Membuat keputusan yang adil dan manusiawi, contohnya penetapan hukuman bagi pencuri sesuai dengan tingkat kejahatannya.

Mau membuka diskusi dengan rakyatnya dan memberikan kesempatan rakyatnya berpendapat atau beraspirasi.

Memberikan pekerjaan atau tugas bagi pekerjanya secara adil dan manusiawi, contohnya tidak memberikan pekerjaan di luar jam kerjanya.

Pemimpin harus memiliki kepribadian yang baik termasuk dalam bersikap dan bertutur kata yang baik termasuk dalam situasi yang tidak baik.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dannishadisetya09 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 16 May 23