Jelaskan dan analisa tantangan pancasila sebagai dasar negara

Berikut ini adalah pertanyaan dari ZakiRamadhan3696 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan dan analisa tantangan pancasila sebagai dasar negara

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Tantangan Pancasila sebagai dasar negara dalam bidang kehidupan masyarakat.

Pemahaman Pancasila di kalangan pelajar penting mengingat Pancasila sebagai ideologi bangsa merupakan salah satu falsafah yang mengikat persatuan bangsa. Namun, Saat ini banyak pelajar semakin tidak hapal urutan dan sila-sila dalam Pancasila. Sebagai contoh Dinas Pendidikan Kota Depok melakukan survei kepada pelajar Depok dari tingkat SD hingga SMA terkait sila dalam Pancasila sebagai dasar negara. Dari survei yang dilakukan lembaga survei pada 2012 di Depok dengan responden 100 siswa dari SD-SMA tercatat 70 persen pelajar Depok tidak hafal dasar negara Indonesia Pancasila. Hal ini dikarenakan penurunan intensitas, kurangnya kurangnya dan daya tarik pembelajaran Pancasila.

Penjelasan:

maaf kalo salah pliss jadikan jawaban tercerdass

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ktbpakde dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 06 Jul 22