Identifikasikan arti penting kerja sama dalam berbagai bidang kehidupan! ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari iizulfajariyanto pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Identifikasikan arti penting kerja sama dalam berbagai bidang kehidupan! ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Arti penting kerjasama dalam berbagai bidang kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara akan memperkokoh persatuan dan kesatuan bangsa. Oleh karena itu, sebagai anggota masyarakat, kita harus menghindari sifat egois dan hanya memprioritaskan kepentingan pribadi atau golongan.

Penjelasan:

maaf klo slh

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh damiamiza dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 04 Aug 23