Upaya Meningkatkan Tabel 4.8 Perwuju Kehidupan Sikap Toleransi No. Lingkungan

Berikut ini adalah pertanyaan dari afniputri32 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Upaya Meningkatkan Tabel 4.8 Perwuju Kehidupan Sikap Toleransi No. Lingkungan 1. Sekolah 2 2. Masyarakat 3. Bangsa dan Negara 4 . rumah. 5. lingkungan keluarga​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Lingkungan sekolah:

~ Menghormati guru dan siswa siswi yang lain.

~Mematuhi tata tertib sekolah.

~Tidak membedakan suku budaya dan agama

Lingkungan masyarakat:

~menghormati agama yang diyakini oleh orang lain.

~mengembangkan semangat persaudaraan.

~berperilaku baik terhadap orang lain tanya memandang perbedaan.

Lingkungan bangsa dan negara:

~Menjaga kesatuan dan kesatuan.

~Saling menghormati

~saling menghargai

Lingkungan Keluarga:

~Patuh terhadap kedua orang tua

~Mendengarkan nasihat orang tua

~Membantu pekerjaan di rumah.

Penjelasan:

Yo semoga membantu:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh anosvoldigould dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 22 May 22