Pertanyaan :1. Sebutkan Beberapa Prinsip harmoni dalam keberagaman suku,agama,ras,dan antargolongan2.

Berikut ini adalah pertanyaan dari Jdovi pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Pertanyaan :1. Sebutkan Beberapa Prinsip harmoni dalam keberagaman suku,agama,ras,dan antargolongan

2. Sebutkan 4 faktor utama yang menyebabkan masalah sosial

3. Sebutkan 7 unsur kebudayaan yang dianggap sebagai cultural


#Gak Boleh Ngasal​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pendahuluan.

A. Makna Harmoni Dalam keberagaman sosial Budaya,Ekonomi,dan Gender dalam Bhinneka Tunggal Ika.

Menjaga Harmoni Dalam keberagaman SARA itu penting karena kita tinggal diatas bumi yang sama dan diatas negara yang sama. Bisa jadi diantara kita memiliki perbedaan suku,agama,ras dan golongan,namun karena kita manusia yang dianugerahi akal dan pikiran, semestinya kita nisa hidup saling berdampingan.

Harmoni Dalam keberagaman Ini,akan melahirkan sebuah kedamaian.Masyarakat tentu ingin hidup dalam kedamaian serta tidak terjadi konflik.sehingga membangun kesadaran sejak dari dalam pikiran perlu ditanamkan pada diri kita masing masing.

B. permasalahan dan akibat yang muncul dalam keberagaman masyarakat Indonesia.

Menurut Soerjono Soekanto masalah sosial adalah suatu ketidaksesuaian yang terjadi antara unsur unsur kebudayaan atau masyarakat,dimana ketidaksesuaian tersebut bisa membahayakan kehidupan kelompok sosial masyarakat lainnya.

Masalah sosial terjadi karena adanya unsur unsur didalam. suatu kelompok masyarakat tidak berfungsi normal,sehingga mengakibatkan kesulitan dalam memenuhi kebutuhan hidupnya.

Masalah Sosial dapat terjadi karena 4 faktor utama diantaranya sebagai berikut.

1. Faktor Ekonomi.

2. Faktor Budaya.

3. Faktor Biologis.

4. Faktor psikologis.

Penyelesaian soal.

A. Egalitarianisme atau kesetaraan (mengedepankan senjata egalitarianisme atau kesetaraan)

B. Saling pengertian (terdapat saling pengertian antara sesama anggota masyarakat)

C. Toleransi (mengutamakan toleransi yang tinggi)

D. kerja sama (mengutamakan kerja sama antara sesama anggota masyarakat)

E. keterbukaan (menjungjung tinggi keterbukaan)

F. penghargaan Atas prestasi.

-------------------------------------------------------------

▪︎Faktor Ekonomi.

▪︎Faktor Budaya.

▪︎Faktor Biologis.

▪︎Faktor psikologis.

------------------------------------------------------------

1. Sistem Agama,kepercayaan atau Religi,dan upacara keagamaan.

2. Sistem Masyarakat dan Organisasi Kemasyarakatan.

3. Sistem pengetahuan.

4. Bahasa.

5. Sistem mata pencaharian.

6. Sistem Teknologi dan peralatan.

7. Kesenian.

-------------------------------------------------------------

\huge \color{violet}{\underbrace{\textsf{\textbf{ \color{skyblue}↓{\color{silver}{D}{\color{pink}{e}{\color{silver}{t}{\color{pink}{a}{\color{silver}{i}{\color{pink}{l} {\color{silver}{j}{\color{pink}{a}{\color{silver}{w}{\color{pink}{a}{\color{silver}{b}}\color{pink}{a}{\color{silver}{n}{ \color{skyblue}↓}}}}}}}}}}}}}}}}

✍︎ Kelas : IX ( 9 ).

✍︎ Mapel : PPKN.

✍︎ Materi : Harmoni Keberagaman Masyakarat Indonesia.

✍︎ Kode soal : 9.

✍︎ Kategorisasi : 9.9.2

✍︎ Kata kunci : Harmoni Dalam keberagaman.

-----------------------------------------------------------

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh CalMeAngga dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 19 Apr 22