Bentuk ancaman yang paling berat yang pernah menguji pancasila sebagai

Berikut ini adalah pertanyaan dari zeacallula pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bentuk ancaman yang paling berat yang pernah menguji pancasila sebagai ideologi nasional adalah. a. Gerakan sparatis G 30 S PKI yang ingin mengganti dasar Negara menjadi komunis b. Pengaruh liberal yang dibawa oleh bangsa barat C. Dampak globalisasi yang masuk ke Indonesia secara deras d. Minimnya pengaruh dari seorang pemimpin​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

a. Gerakan sparatis G 30 S PKI yang ingin mengganti dasar Negara menjadi komunis

Penjelasan:

Bentuk ancaman yang paling berat yang pernah menguji pancasila sebagai ideologi nasional adalah gerakan G30 s PKI, dikarenakan ini adalah bentuk nyata ancaman kedaulatan yang pernah terjadi di Indonesia

sedangkan dampak Globalisasi dan Liberalisasi masih bersifat terselubung dan tidak jarang hanya karena ingin mencapai tujuan komersial tanpa memikirkan dampak yang terjadi dalam sebuah negara.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tangguhyodha51 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 21 Dec 22