Berikan contoh sikap positif dalam keseharian sesuai dengan makna alinea

Berikut ini adalah pertanyaan dari maulanalutfi160 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Berikan contoh sikap positif dalam keseharian sesuai dengan makna alinea keempat Pembukaan UUD 1945bantu dong kan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

  • pokok persatuan ➯ menghormati orang lain walaupun berbeda ras maupun suku.
  • pokok keadilan sosial➯melaksanakan kewajiban maupun hak baik dirumah maupun di lingkungan masyarakat.
  • pokok kedaulatan rakyat ➯harus bermusyawarah untuk mencapai mufakat dan harus menyeimbangkan terlebih dahulu diantara diri kita dan orang lain.
  • pokok ketuhanan ➯menjaga sikap toleransi antar umat beragama, di lingkungan kita pasti ada perbedaan agama dan kita harus bertoleransi.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Raxzyda dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 10 Jan 23