3. tulislah masing masing tiga contoh penerapan nilai pancasila sila

Berikut ini adalah pertanyaan dari elikindrawati63 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

3. tulislah masing masing tiga contoh penerapan nilai pancasila sila keempat dan kelima dalam kehidupan sehari hari!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Sila Ke-Empat : Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan perwakilan.

Contoh Penerapan :

1. Bermusyawarah untuk menentukan tempat rekreasi.

2. Tidak memaksakan kehendak kepada orang lain.

3. Memberi kesempatan pada orang lain untuk menyampaikan pendapatnya.

Sila Ke-Lima : Keadilan Sosial bagi seluruh rakyat Indonesia.

Contoh Penerapan :

1. Berlaku adil.

2. Melaksanakan kewajiban dan menghormati hak orang lain.

3. Suka menabung dan tidak bergaya hidup mewah.

Penjelasan:

Semoga membantu

jadikan jawaban terbaik ya

maaf kalau salah

follow saya ya

Jawaban:Sila Ke-Empat : Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan perwakilan.Contoh Penerapan :1. Bermusyawarah untuk menentukan tempat rekreasi.2. Tidak memaksakan kehendak kepada orang lain.3. Memberi kesempatan pada orang lain untuk menyampaikan pendapatnya.Sila Ke-Lima : Keadilan Sosial bagi seluruh rakyat Indonesia.Contoh Penerapan :1. Berlaku adil.2. Melaksanakan kewajiban dan menghormati hak orang lain.3. Suka menabung dan tidak bergaya hidup mewah.Penjelasan:Semoga membantujadikan jawaban terbaik yamaaf kalau salahfollow saya ya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ApgGinc dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 14 Nov 22