Berikut ini adalah pertanyaan dari horahhgenshin2 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
^Jawaban dan penjelasan^
•upaya untuk mempertahankan budaya :
1. mengenal budaya daerah Sendiri.
2. mendukung upaya pengembangan budaya Daerah.
3. mengadakan pentas seni daerah atau Budaya.
•upaya untuk mempertahankan Lingkungan sekitar :
1. tidak boleh membuang sampah ke sungai atau danau.
2. menggunakan produk Daur Ulang.
3. memperbanyak menanam atau menambahkan Pohon sekitar.
•upaya untuk mempertahankan sekolah
1. melakukan kegiatan piket Kelas.
2. Rutin melakukan kegiatan Jumat Bersih.
3. menjaga kebersihan Toilet sekolah.
•upaya untuk mempertahankan masyarakat
1. Meningkatkan rasa toleransi atar masyarakat.
2. Saling menghargai dan menghormati antar sesama.
3. Menjaga ketertiban dan keamanan lingkungan sekitar.
_______________________________
#Maaf Kalo Salah!!!
______________________________
Semoga bermanfaat.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh SugengCold dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 07 Jan 23