1.sebutkan manfaat adanya keberagaman budaya di Indonesia??2.mengapa Masyarakat Indonesia memiliki

Berikut ini adalah pertanyaan dari adityonugroho27 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1.sebutkan manfaat adanya keberagaman budaya di Indonesia??2.mengapa Masyarakat Indonesia memiliki keberagaman ras?? sebutkan contoh beberapa ras yang ada dalam masyarakat Indonesia??​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Keberagaman budaya adalah kondisi masyarakat yang terdiri atas berbagai macam suku bangsa, bahasa, dan budaya. Disadari atau tidak, kondisi keberagaman budaya membawa banyak manfaat bagi suatu bangsa. Nurul Akhmad dalam jurnal Ensiklopedia Keragaman Budaya (2010) menjelaskan jika keberagaman budaya hendaknya membuat masyarakat suatu bangsa saling bersatu membentuk persatuan. Salah satu caranya dengan menghormati dan menghargai berbagai kebudayaan. Manfaat keberagaman budaya bagi suatu bangsa Hendaknya keberagaman budaya dijadikan motivasi untuk membentuk persatuan bangsa. Apabila keberagaman ini disikapi dengan baik, akan ada banyak manfaat yang bisa didapatkan suatu bangsa. Apakah manfaat keberagaman budaya bagi suatu bangsa? Dilansir dari situs Kementerian Pendidikan Kebudayaan (Kemdikbud), berikut ini beberapa manfaat keberagaman budaya bagi suatu bangsa: Menjadi identitas bangsa di mata dunia Keberagaman budaya menciptakan identitas bagi suatu bangsa. Identitas tersebut akan membuat bangsa semakin dikenal di mata dunia.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh elisabetwael08 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 23 May 22