tolong bantu kak besok di kumpulkan Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah

Berikut ini adalah pertanyaan dari nadadwiputri0 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tolong bantu kak besok di kumpulkanJawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan benar!
1. Apa yang dimaksud dengan kesatuan?
Jawab:
2. Apa saja sifat-sifat asli masyarakat Indonesia?
Jawab:
3. Sebutkan tahapan pembinaan persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia!
Jawab:
4. Jelaskan yang dimaksud prinsip Bhinneka Tunggal Ika!
Jawab:
5. Sebutkan alat pemersatu bangsa Indonesia! Jawab: ​
tolong bantu kak besok di kumpulkan Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan benar! 1. Apa yang dimaksud dengan kesatuan? Jawab: 2. Apa saja sifat-sifat asli masyarakat Indonesia? Jawab: 3. Sebutkan tahapan pembinaan persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia! Jawab: 4. Jelaskan yang dimaksud prinsip Bhinneka Tunggal Ika! Jawab: 5. Sebutkan alat pemersatu bangsa Indonesia! Jawab: ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. kesatuan adalah negara berdaulat yang diselenggarakan sebagai satu kesatuan tunggal, di mana pemerintah pusat adalah yang tertinggi dan satuan-satuan subnasionalnya hanya menjalankan kekuasaan-kekuasaan yang dipilih oleh pemerintah pusat untuk didelegasikan.

2. rendah hati, mudah bergaul, tolong menolong, tidak cuek saat sedang butuh bantuan, saling menghormati antar suku, ras, dan agama.

3. Dengan demikian tahapan pembinaan persatuan bangsa Indonesia adalah Perasaan senasib dan sepenanggungan - Kebangkitan Nasional - Sumpah Pemuda 1928 - Proklamasi Kemerdekaan Indonesia 1945.

4. Perwujudan semboyan Bhinneka Tunggal Ika dalam kehidupan sehari-hari dilakukan dengan cara hidup saling menghargai antara masyarakat yang satu dengan yang lainnya tanpa memandang suku bangsa, agama, bahasa, adat istiadat, warna kulit dan lain- lain.

5. ALATNYA SEBAGAI BERIKUT!

1. Dasar negara Pancasila

2. Bendera Merah Putih

3. Lambang Burung Garuda dan Semboyan Bhinneka Tunggal Ika.

#SEMOGAMEMBANTU

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh izzudinbalqis dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 18 Apr 23