bumi air dan kekayaan alam dikuasai oleh negara dan digunakan

Berikut ini adalah pertanyaan dari faniaayu250711 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bumi air dan kekayaan alam dikuasai oleh negara dan digunakan untuk sebesar-besar kemakmuran pejabat negarabenar/salah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Salah. Bumi air dan kekayaan alam seharusnya dikelola dan dimanfaatkan untuk kesejahteraan seluruh rakyat, bukan hanya untuk kepentingan pejabat negara. Negara bertanggung jawab untuk melindungi kekayaan alam dan memanfaatkannya secara adil dan berkelanjutan.

Penjelasan:

#jawaban saya anti COPAS ya, metode yang dipakai CARI>BACA>RANGKUM

jika sesuai tolong bantu jadikan jawaban terbaik ya terimakasih sehat selalu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh VipConect dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 18 May 23