Berikut ini adalah pertanyaan dari azka365 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Berikut adalah 5 bunyi Pancasila yang benar:
- 1. Ketuhanan Yang Maha Esa
- 2. Kemanusiaan yang adil dan beradab
- 3. Persatuan Indonesia
- 4. Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusawaratan perwakilan
- 5. Keadilan sosial bagi seluruh rakyat indonesia
Baca lebih mendalam mengenai pancasila yomemimo.com/tugas/19716169
»Pembahasan
Pancasila adalah dasar bangsa Indonesia yang digagas oleh bapak pendiri bangsa pada sidang resmi pertama BPUPKI yang kemudian disahkan bersama dengan UUD 1945 pada sidang PPKI setelah proklamasi berlangsung. Sebagai dasar negara maka Pancasila merupakan landasan atau acuan dalam menyelenggarakan kehidupan berbangsa dan bernegara Indonesia.
Ketahui lebih lanjut tentang arti pancasila yomemimo.com/tugas/350121
Pada Pancasila terdapat 5 sila di mana masing-masing sila ini bersinergi satu sama lainnya. Masing-masing sila ini mengandung nilai tertentu yang masih saling terhubung, antara lain sebagai berikut:
- Sila pertama, NILAI KETUHANAN
- Sila kedua, NILAI KEMANUSIAAN
- Sila ketiga, NILAI PERSATUAN
- Sila keempat, NILAI KERAKYATAN
- Sila kelima, NILAI KEADILAN
Pelajari lebih lanjut tentang pengertian pancasila yomemimo.com/tugas/346940
• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •
» Detil Jawaban
Kode : 8.9.1
Kelas : 2 SMP
Mapel : PPKN
Bab : Bab 1 - Pancasila sebagai Ideologi Negara dan Dasar Negara Indonesia
#AyoBelajar
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh varlord dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 10 Jul 18