Berikut ini adalah pertanyaan dari hardyman3904 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Tiga tuntutan dalam demonstrasi yaitu bubarkan PKI beserta ormas-ormasnya, bubarkan kabinet Dwi Kora serta turunkan harga, terjadi pada masa Orde Lama, bukan orde baru. Nama ketiga tuntutan tersebut adalah Tritura (Tiga Tuntutan Rakyat).
Pembahasan
Masa orde baru berlangsung sejak dikeluarkannya Surat Perintah 11 Maret 1966 (Supersemar), sedangkan Tritura dikeluarkan pada 12 Januari 1966.
Tritura menjadi tuntutan dalam gelombang demonstrasi yang dipelopori oleh organisasi mahasiswa Kammi dan Kappi yang tergabung dalam Front Pancasila. Tritura disampaikan kepada parlemen yang saat itu bernama DPR-GR atau Dewan Perwakilan Gotong Royong. Adapun tampuk pemerintahan masih dipimpin oleh Presiden pertama RI, Ir Soekarno.
Tritura selanjutnya ditanggapi dengan terbitnya Supersemar, hingga Soeharto diangkat menjadi Presiden RI kedua.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang sejarah terbitnya Supersemar yomemimo.com/tugas/2771550
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ4
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rinidinia dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 25 Dec 22